Month: May 2017

siap kelola big data Tahun depan ,Ditjen Pajak Sedang Bersiap

JAKARTA. Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak Kementerian Keuangan (Kemenkeu) siap mengelola big data pada tahun depan. Ini juga didorong adanya data otomatis dari lembaga keuangan yang diwajibkan setelah Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perppu) Nomor 1 Tahun 2017 tentang Akses Informasi Keuangan Untuk Kepentingan Perpajakan agar aturan ini efektif terlaksana. Direktur Potensi Kepatuhan dan Penerimaan Pajak Yon …

siap kelola big data Tahun depan ,Ditjen Pajak Sedang Bersiap Read More »

6 Fakta Penting Soal Aturan Akses Informasi Keuangan

   Para pemilik dana di Indonesia harus rela isi rekeningnya diketahui oleh aparat pajak. Lembaga keuangan bahkan harus memberikan laporan secara berkala kepada aparat pajak, dan harus siap memberikan informasi jika sewaktu-waktu aparat pajak meminta informasi tentang seorang nasabah. Peraturan sebelumnya, informasi tentang dana nasabah hanya bisa diketahui oleh aparat pajak setelah mendapatkan izin dari …

6 Fakta Penting Soal Aturan Akses Informasi Keuangan Read More »

Pisah Dari KemKeu Aparat Pajak Makin Galak

JAKARTA. Revisi Undang-Undang (UU) Ketentuan Umum Perpajakan (KUP) tak hanya memisahkan Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak dari Kementerian Keuangan (Kemkeu). Pemerintah juga ingin mengubah sejumlah definisi, penyelesaian sengketa, hingga penegakan hukum. Ujungnya, RUU KUP bakal menjadikan pegawai pajak lebih gahar. Berdasarkan draft RUU KUP terakhir yang didapat KONTAN, pemerintah mengubah sejumlah definisi. Pertama, mengubah istilah wajib …

Pisah Dari KemKeu Aparat Pajak Makin Galak Read More »

Rahasia Nasabah Tetap Terjaga

JAKARTA. Pemerintah telah menerbitkan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perppu) nomor 1 tahun 2017 tentang akses informasi keuangan untuk kepentingan perpajakan. Saat Perppu ini mulai berlaku, beberapa pasal dinyatakan tidak berlaku sepanjang berkaitan dengan pelaksanaan akses informasi keuangan untuk kepentingan perpajakan berdasarkan Perppu ini. Pertama, Pasal 35 ayat (2) dan Pasal 35A UU No. 6/1983 tentang …

Rahasia Nasabah Tetap Terjaga Read More »

Pemeriksaan pajak tetap lewat self assessment

Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak memastikan belum bisa mengecek informasi keuangan nasabah terkait perpajakan meskipun pemerintah sudah menerbitkan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-undang (Perppu) Nomor 1 Tahun 2017 tentang Akses Informasi Keuangan. Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak Kementerian Keuangan Ken Dwijugiasteadi mengatakan, Ditjen Pajak harus menunggu selesainya pembahasan Perppu ini dengan DPR serta aturan turunan yang berupa Peraturan …

Pemeriksaan pajak tetap lewat self assessment Read More »

Pegawai Pajak Diawasi Ketat Saat Ini

    Pemerintah berjanji untuk melakukan pengawasan lebih ketat terhadap pegawai Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak. Ini guna mencegah penyalahgunaan wewenang terkait akses data nasabah di industri keuangan. Pengawasan ketat perlu dilakukan karena kewenangan Ditjen Pajak makin luas pasca lahirnya Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perpu) Nomor 1 Tahun 2017 tentang akses informasi keuangan untuk kepentingan perpajakan. …

Pegawai Pajak Diawasi Ketat Saat Ini Read More »

Selamat tinggal kerahasiaan bank

JAKARTA. Selamat tinggal kerahasiaan data nasabah perbankan. Mulai saat ini, Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak memiliki akses tanpa batas informasi yang berhubungan dengan data rekening nasabah perbankan dan lembaga keuangan lainnya. Akses aparat pajak atas data nasabah industri keuangan tersebut tertuang dalam Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perppu) Nomor 1/2017 tentang Akses Informasi Keuangan untuk Kepentingan Perpajakan. …

Selamat tinggal kerahasiaan bank Read More »

sah…Pajak bisa akses informasi keuangan nasabah

JAKARTA. Pemerintah akhirnya menerbitkan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-undang (Perppu) No 1/2017 tentang Akses Informasi Keuangan untuk Kepentingan Perpajakan. Perppu ini berlaku sejak tanggal diundangkan, yaitu 8 Mei lalu.  Perppu ini bukan hanya menjadi dasar Ditjen Pajak memperoleh informasi di bidang perpajakan dalam negeri, tapi juga terkait pelaksanaan perjanjian internasional di bidang perpajakan.keterbukaan informasi keuangan secara …

sah…Pajak bisa akses informasi keuangan nasabah Read More »

Untung Rugi menurunkan Tarif Pph Badan masih didalami Kemenkeu

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) masih mengkaji rencana penurunan tarif Pajak Penghasilan (PPh) Badan dari 25 persen menjadi 17 persen sesuai instruksi Presiden Joko Widodo (Jokowi). Alasannya jika PPh Badan turun, maka dampaknya akan menggerus penerimaan pajak. Kepala Badan Kebijakan Fiskal (BKF) Kemenkeu, Suahasil Nazara mengungkapkan, pemerintah tengah melakukan revisi Undang-undang PPh supaya meningkatkan daya saing Indonesia …

Untung Rugi menurunkan Tarif Pph Badan masih didalami Kemenkeu Read More »

Data Amnesti Pajak Mulai Disisir Pemerintah

Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak Kementerian Keuangan mulai memanfaatkan data hasil program pengampunan pajak yang berakhir 31 Maret 2017. Mereka menyisir data wajib pajak yang tidak ikut amnesti pajak dan peserta tax amnesty tetapi diduga tidak melaporkan seluruh hartanya. Direktur Jenderal Pajak Ken Dwijugiasteadi mengatakan, tiap satu kantor wilayah (kanwil) pajak berhasil memeriksa 500 wajib pajak (WP) Orang …

Data Amnesti Pajak Mulai Disisir Pemerintah Read More »

Whatsapp Us
💬 Need Consultation ?
Hello, Can TBrights help you?